-
Pelantikan Kepala Pusat Survei Geologi
Bertempat di Kantor Kementerian ESDM Jakarta, hari ini, Selasa, 6 Februari 2024 Bapak Menteri ESDM melantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama (Eselon II) di lingkungan Kementerian ESDM. Salah satu pejabat yang dilantik adalah Bapak Edy Slameto, S.T., M.T., M.Sc. sebagai Kepala Pusat Survei Geologi, segenap keluarga besar Pusat Survei Geologi mengucapkan selamat menjalankan tugas dan amanah…
-
Audiensi Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur Terkait Usulan Warisan Geologi Dan Geopark
Rabu, 5 Februari 2024, Badan Geologi melalui Pusat Survei Geologi menyambut kedatangan Pemerintah Daerah Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur (NTT) dalam sebuah audiensi yang bertujuan untuk membahas pengusulan 20 situs warisan geologi. Audiensi ini menjadi momentum penting dalam upaya pelestarian dan pengusulan warisan geologi di Kabupaten Sikka. Kehadiran Plt. Kepala Pusat Survei Geologi dan Tim…
-
Perpustakaan Geologi Sukses Melaksanakan Event World Read Aloud Day 2024: Indonesia and The Ring of Fire
Jumat (2/2/2024) Perpustakaan Geologi telah sukses melaksanakan event World Read Aloud Day 2024: Indonesia and The Ring of Fire dalam rangka memperingati World Read Aloud Day atau Hari Membaca Nyaring Sedunia. Bekerjasama dengan Pustakalana, acara ini diikuti oleh tidak kurang dari 70 anak tingkat Sekolah Dasar (SD) dan Taman Kanak-Kanak (TK). Acara terdiri dari 3…