Tag: Layanan Informasi Data
-
Update Koleksi Peta Baru di Geomap
Pusat Survei Geologi telah menerbitkan Peta Airborne Magnetik dan Radiometri skala 1:100.000 Pulau Buru sebanyak total 25 Peta pada apliksai Pelayanan Peta GeoMap. Selanjutnya adalah penerbitan peta serupa untuk Pulau Seram yang dibagi menjadi 3 wilayah yaitu Pulau Seram Bagian Barat, Pulau Seram Bagian Tengah dan Pulau Seram bagian Timur. Peta-peta yang diterbitkan tersebut adalah…
-
Serah Terima Data Wilayah Keprospekan Minyak & Gas Banyumas ke PT Minarak Banyumas Gas
Bandung – Badan geologi melalui perwakilan Pusat Survei Geologi terus berupaya untuk mendukung percepatan penemuan cadangan migas, hal ini dilakukan dengan penyerahan data wilayah kerja migas daerah Banyumas kepada PT Minarak Banyumas Gas yang dilaksanakan di Gedung Pusat Survei Geologi, Kamis (14/7). Serah terima ini dihadiri oleh Kepala Pusat Survei Geologi Hermansyah, Pusat Data Teknologi…
-
The 4th International Workshop on CCOP Geoinformation Sharing Infrastructure for East and Southeast Asia (GSi) Project
Bertempat di Hotel Somadevi Angkor Resort & Spa, Siem Reap, Kerajaan Kamboja, diselenggarkan acara “The 4th International Workshop on CCOP Geoinformation Sharing Infrastructure for East and Southeast Asia (GSi) Project” yang dilaksanakan selama 3 hari (1 – 3 Oktober 2019). Hadir pada acara tersebut Kepala Bidang Pemetaan, Ir. S. R. Sinung Baskoro, M.T, yang merupakan…