Author: Humas Pusat Survei Geologi
-

Testimoni Satuan Topografi KODAM III Siliwangi
TESTIMONI Satuan Topografi KODAM III Siliwangi, perihal informasi data terkait Peta Patahan Aktif Indonesia yang ada di Pusat Survei Geologi.
-

Layanan Koleksi Pustaka untuk Anak di Geokids Corner
Perpustakaan Pusat Survei Geologi memiliki salah satu fasilitas berupa Geokids Corner. “Geokids Corner” merupakan ruang baca yang diperuntukkan untuk pembelajaran anak-anak yang berisikan lebih dari 300 koleksi buku anak-anak terkait kegeologian. Dengan adanya geokids corner diharapkan dapat menjadi media meningkatkan pengetahuan kebumian dan minat membaca anak-anak sejak dini. Selain buku juga ada beberapa koleksi permainan…
-

Pusat Survei Geologi (PSG) Sambut Kedatangan Tim Teknis Institute Of Petroleum And Geology (IPG) Dari Timor Leste
Halo Sobat PSG, Badan Geologi diwakili oleh Pusat Survei Geologi (PSG) sambut kedatangan tim Teknis Institute of Petroleum and Geology (IPG) dari Timor Leste di Laboratorium PSG, Selasa (13/12). Kedatangan Tim Teknis IPG ini bertujuan untuk meninjau lebih jauh kesempatan kerja sama dengan Laboratorium PSG utamanya di analisis hasil lab untuk pemetaan geologi dan studi…